Tidak seperti dengan Matrix Garuda Hijau untuk versi ini juga memiliki keunggulan-keunggulan dari fitur yang ada. Dan bila dilihat untuk versi Matrix Garuda Orange ini di pasarkan dengan harapan memberikan opsi terhadap penggunanya dalam hal siaran-siaran yang akan dipilih.
Sekedar info penggunaan KU band dan C band hanya sebatas pembelian paket vouchernya saja, artinya versi hijau tidak bisa menggunakan paket voucher c band dan tetap bisa melock menggunakan lnb c band pada siaran FTA (satelit) lainnya.
Perbedaan Matrix Garuda Orange dan Hijau.
| GARUDA KU HIJAU | GARUDA KU ORANGE |
|---|---|
| Chipset Gouxin GX6605S | Chipset Montage CS8001 |
| 1 USB Port | 2 USB Port |
| Support Dolby | No Dolby Support |
| Support PowerVu, Tandberg and Bisskey | Support Bisskey only |
| TopUp Voucer : Olahraga | TopUp Voucer : Olahraga, Premium |
| Paket : KU Band | Paket : KU Band and C Band |
| Aktivasi : http://www.dwone.tv/wap/ (KU Band) | Aktivasi : http://www.dwone.tv/wap/ (KU Band) https://matrixgaruda.com/hp/ (C Band) |
Sekian untuk Perbedaan Matrix Garuda Orange dan Hijau semoga artikel ini dapat bermanfaat.

No comments:
Post a Comment